-->

Thursday 15 August 2013

Mengapa Penderita Diabetes Perlu Asupan Vitamin Neurotropik ?

Mengapa Penderita Diabetes Perlu Asupan Vitamin Neurotropik ? - Tahukah Anda bahwa penyakit diabetes dapat mengganggu regenerasi sel-sel dalam tubuh, termasuk sel-sel saraf sebagai dampak gangguan metabolisme, karena sel saraf sangat lamban untuk regenerasi akibatnya penyembuhan dan perbaikan sel-sel saraf yang rusak akan memerlukan waktu yang lama. baca juga : obat diabetes alami


Oleh karena itu selain komsumsi makanan, ternyata diiperlukan multivitamin neurotropik untuk membantu mempercepat perbaikan sel-sel saraf agar kembali berfungsi dengan baik, sehingga gangguan neurotropik pada penderita diabetes dapat diatasi.

Mengapa harus dibantu dengan vitamin neurotropik ? jelasnya karena tubuh tidak dapat memproduksi sendiri vitamin-vitamin neurotropik didalam tubuh, sehingga harus dibantu dari luar dengan mengkomsumsi vitamin neurotropik dari luar, kandungan  vitamin neurotropik terdiri dari vitamin B1, B6 dan B12 yang masing-masing mempunyai fungsi tersendiri, seperti Vitamin B1 berperan dalam mengurangi rasa sakit pada anggota gerak tubuh, vitamin B6 berperan penting dalam mengurangi dan menyembuhkan radang pada kulit, mukosa mulut, lidah, anemia dan kejang.

Sumber Vitamin B dapat Anda temukan pada makanan seperti buah-buahan, daging, tapi seringkali penyerapannya terganggu terutama pada penderita penyakit diabetes, sehingga penderita ini memerlukan tambahan asupan yang berasal dari luar yang harus dikomsumsi secara teratur dan berkesinambungan.

Tapi ada beberapa hal yang harus diperhatikan dan dicermati sebelum mengkomsumsi vitamin neurotropik agar memberikan hasil yang maksimal, diantaranya :
  • Pertama, dahulukan mengkomsumsi vitamin B baru vitamin C, karena vitamin C akan mengganggu penyerapan dari vitamin B.
  • Kedua, Mengkomsumsi vitamin cukup dilakukan sekali sehari.
  • Ketiga, Hindari komsumsi alkohol karena akan mengganggu tingkat penyerapan vitamin B dalam tubuh, disamping efek-efek negatif lain dari alkohol.
Demikian beberapa hal yang perlu anda ketahui tentang pentingnya mengkomsumsi  vitamin neurotropik bagi penderita diabetes

Mengapa Penderita Diabetes Perlu Asupan Vitamin Neurotropik ? Rating: 4.5 Diposkan Oleh: BASRI.D.S.Kep
 

Top